Tuesday, 1 August 2017

5 hal yang biasa dilakukan orang yang kurang perhatian KUPER atau car cari perhatian CAPER


5 hal yang biasa dilakukan orang yang kurang perhatian atau car cari perhatian 

Tak dapat di pungkiri bahwa hidup memang beragam kepribadian dan watak seseorang. Di sini akan sedikit membahas orang yang kurang perhatian sehingga cari cari perhatian di masyarakat umum / orang lain.
1.       -hal pertama yang biasa dilakukan orang ini dalam kerumunan masyarakat sering salting atau salah tingkah, seolah olah ingin diperhatikan orang sekitarnya atau ingin perhatian dari seseorang.
2.       -Melakukan hal hal aneh yang dianggap tabu atau bertentangan dengan kehidupan masyarakat setempat atau melakukan hal aneh yang tidak dilakukan orang dalam kerumunan orang tersebut, misal di tempat umum yang lain duduk tenang tetapi dia melakukan hal hal aneh seperti mungkin menari menari sendiri.
3.       -Melakukan sendawa / batuk / batuk yang dibuat buat ehem ehem ehem, nah biasanya kalau orang tidak batuk terus menerus atau flu dengan batuk, hal yang biasa dilakukan untuk menarik perhatian yang umum adalah dengan ehem ehem batuk2 kecil. Mungkin dilakukan untuk mencari perhatian orang sekitar atau menarik perhatian orang tertentu, hati hati juga mungkin orang tersebut tukang hipnotis atau pengumpat.
4.       -Mengunggah video hal hal yang aneh dari diri sendiri yang tidak biasa dilakukan orang lain, ingin terkenal yang memaksa, hal ini biasanya kurang perhatian dari orang tua atau lingkungan sekitar juga.
5.       -Membuat heboh masyarakat / media sosial atau dunia maya dengan hal hal yang menyita perhatian dengan berita / hal hal yang belum tentu kebenarannya. Hal ini bisa berujung fitnah, nah ini sangat menyimpang banget gan, karena fitnah lebih kejam dari pembunuhan.  Jangan sembarangan, sehingga harus bisa dibuktikan kebenarannya sebelum dipublish.

No comments:

Post a Comment

Pendaftaran Penerimaan CPNS 2017

Pendaftaran Penerimaan CPNS 2017 Banyak instansi yang membuka pendaftaran penerimaan CPNS gelombang I maupun CPNS gelombang II. Ban...